Senin, 31 Desember 2012

Jangan Terperdaya dengan Manfaat Cokelat


London,
Telah banyak penelitian yang membuktikan bahwa cokelat memiliki khasiat untuk kesehatan. Zat bio-aktifnya berupa anti oksidan memang diyakini bermanfaat dari sisi medis, dan secara psikologis mengonsumsi cokelat pun dapat menimbulkan rasa nyaman. Namun begitu jangan sampai terpedaya dengan khasiat dari makanan manis nan lezat ini. Ada baiknya mempertimbangkan lagi atau pun lebih bijaksana memilih produk cokelat, karena bukan mustahil Anda justru akan mendapat kerugiannya ketimbang manfaat yang diharapkan dari makanan ini.

Jumat, 28 Desember 2012

Seberapa Sehat Otak kita

JAKARTA, Untuk menilai kebugaran fisik diri sendiri memang tidak terlalu sulit. Bila badan terasa demam, nafas tersengal-sengal atau celana panjang yang sudah tidak muat lagi, bisa merupakan indikator kalau tubuh Anda tidak bugar. Tapi bagaimana Anda bisa tahu keadaan otak Anda? Apakah sehat atau tidak ?

Rabu, 19 Desember 2012

KAMEN RIDER ERA KETIGA

Walaupun sekarang sudah tidak lagi tayang di TV nasional namun takmenghalangi para penggemarnya untuk terus mengikuti setiap perkembangannya. Bukan hanya penggemar lama yang dulunya pada tahun 80-90an sempat nonton dari layar kaca, pengemar baru yang bahkan tidak sempat menonton dari layar kaca pun terus bermunculan. Tak ditayangkan dilayar kaca tak menjadi penghalang bagi penggemarnya untuk terus mengikuti perkembangannya. Kamen rider sendiri telah melewati 2 jaman tersendiri, era Swowa dan era Heisei. Perbedaan jaman ini karena adanya peralihan kekaisaran(katakanlah pergantian pemimpin Negara). Untuk era Showa memang penayangan Kamen Rider di Jepang sendiri vakum untuk beberapa tahun, memasuki era Heisei (baru tahun 2000 mulai tayang series pertama) hingga saat ini tiap tahun selalu tayang dan konsisten. 

Selasa, 11 Desember 2012

That’s why I like guava very much

Jambu biji merupakan salah satu buah yang gampang kita temui. Buah ini memang baru baru ini naik daun(emang buahnya diatas daun sich hehe), namun ternyata buah ini telah memiliki penggemar sendiri dari dulu. Well sebenarnya banyak penelitian mengenai khasiat buah satu ini sich, dan banyak situs lain yang punya artikel lebih lengkap mengenai kandungan dan khasiat buah ini. Tapi karena jambu biji adalah salah satu buah kesukaan ane(wala jarang beli buah sich) jadi ya tak bikin artikel aja dech

Selasa, 27 November 2012

Twilight's story yang sedikit retak

Perjalanan Edwar dan Bella telah mencapai babak akhir. Tentunya para penggemarnya -dan bukan pengemarnya sekalipun- telah rampung menonton Breaking Down part II. Baik itu dengan perjuangan ngantri terlebih dulu atau hanya sekedar menyiapkan space kosong di FD saja hehehe. Dibalik kisah "anti klimak" pertarungan terakhir yang seharusnya ada, sebenarnya kejanggalan dari kisah ini telah ada sejak movie ke duanya muncul.

Selasa, 20 November 2012

coba bikin meme

Gambar gambar "meme" sekarang banyak bermunculan di mana mana, di jejaring sosial pun makin marak page page tentang gambar'' meme yg kreatif kreatin. di situs semacan 1cak juga memuat gambar gambar seperti itu. well dengan kreativitas saya yg apa adanya mau nyoba bikin meme ach, walau sebagian besar bertemakan Tokusatsu.

Selasa, 13 November 2012

Belajar yuk dari ikan

       Alam raya ini menyimpan banyak sekali misteri yang belum terpecahkan oleh umat manusia. Segala hal yang ada di dunia ini tidaklah ALLAH SWT ciptakan dengan sia sia, mereka berjalan dengan fitrohnya masing masing. Bagi kita manusia mahluk hidup ataupun mati yang ada di dunia ini tak hanya bisa kita berdayakan untuk menunjang kehidupan kita saja. Jika kita mau berpikir dan merenung sejenak ada banyak sekali pelajaran hidup yang dapat kita ambil dari alam semesta yang luas ini.

Senin, 05 November 2012

Agar Tidak Tekor di Tengah Bulan, mahasiswa cuy



Memasuki awal bulan adalah saat di mana mahasiswa mendapatkan uang saku bulanan.  Uang saku yang masuk seharusnya diatur sedemikian rupa agar dapat memenuhi semua kebutuhan sehari-hari. Jangan sampai uang saku yang mahasiswa gunakan sudah habis dahulu sebelum tengah bulan, sehingga kesulitan untuk memenuhi kebutuhan selama sebulan mendatang.  Ada baiknya jika para mahasiswa mulai melakukan pengaturan arus kas secara sederhana agar keuangannya dapat berjalan lebih teratur.

Rabu, 29 Agustus 2012

Teman Dan Sahabat

Masih ingatkan engkau

Saat kita lalui nada

Terbukalah sebuah cerita

Semua yang terdengar nyata

Selasa, 28 Agustus 2012

Minuman Pagi Hari untuk Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Beberapa hal bisa dilakukan untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh, salah satunya melalui minuman. Ketahui minuman yang baik dikonsumsi pagi hari untuktingkatkan kekebalan tubuh. Dr David Katz dari Yale Prevention Research Center menuturkan minum air putih akan membantu menjaga sistem kekebalan tubuh berjalan lancar. Namun beberapa minuman lain bisa mengandung senyawa yang mampu meningkatkan dan memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Rabu, 15 Agustus 2012

Sabtu, 11 Agustus 2012

Jus Buah Segar Penahan Lapar

Kondisi tubuh segar dan sehat sangat mendukung kelancaran berpuasa. Hanya, ketika puasa asupan makanan dan mineral tubuh berkurang. Selain butuh makanan manis saat sahur dan berbuka, minum jus buah segar baik juga untuk menambah energi(tapi jangan kasih es ya). Konsultan Gizi di Bantul, Ristinawati mengatakan, makanan pertama yang dipilih saat berbuka dan sahur penting untuk membangun kesegaran tubuh setelahnya. Pasalnya, saat puasa usus akan mengecil karena berkurangnya asupan makanan yang diolah.

Senin, 30 Juli 2012

Tips Puasa Sehat

Menjalankan ibadah puasa merupakan kewajiban bagi kaum muslim. Jika ditilik dari sisi kesehatan, tersimpan banyak hikmah dan manfaat yang bisa diambil dari puasa Ramadhan tersebut. Untuk bisa mendapatkannya, selain harus memenuhi syarat ibadah puasa, tentunya puasa yang kita lakukan juga harus puasa yang sehat. Mau tau tips nya???

Rabu, 25 Juli 2012

Kamen Rider A to Z

A

     Kamen Rider Abyss (Decade Ryuki no sekai)

     Kamen Rider Agito

     Kamen Rider Accel (W)

     Kamen Rider Alternative (Ryuki)

Senin, 23 Juli 2012

Seperti apa kita?

Suatu hari, seorang anak mengeluh pada ayahnya mengenai kehidupannya dan menanyakan mengapa hidup ini terasa begitu berat baginya. Ia tidak tahu bagaimana menghadapinya dan hampir hampir menyerah. Ia sudah lelah untuk berjuang. Menurutnya setiapkali satu masalah selesai timbul masalah baru.

Kamis, 05 Juli 2012

KONVERSI ENERGI PANAS LAUT bag 2

1.2 PERKEMBANGAN DAN PROSPEK

Ahli fisika Perancis Jaques d’Arsonval pada tahun 1881 sudah mengemukakan konsep konversi energi panas laut, atau KEPL (ocean thermal energy conversion, OTEC) sebagai salah satu penggunaan dari siklus Rankine. Salah seorang muridnya, yaitu Georges Claude, pada tahun 1930 telah membuat pusat listrik tenaga KEPL di Teluk Matanzas dekat Kuba. Pusat tenaga listrik ini dengan daya 22 KW hanya dapat bekerja selama dua minggu karena dihancurkan oleh sebuah angin topan sehingga pipa untuk masukan airnya rusak total. 

Jumat, 29 Juni 2012

KONVERSI ENERGI PANAS LAUT bag 1

PENDAHULUAN

Lautan yang meliputi dua per tiga permukaan bumi, menerima energi panas yang berasal dari penyinaran matahari. Lautan befungsi sebagai suatu penampungan yang cukup besar dari energi surya yang mencapai bumi. Kira-kira seperempat dari daya surya sebesar 1,7 x 1017 watt yang mencapai atmosfer diserap oleh lautan. Selain itu, air laut juga menerima energi panas yang berasal dari panas bumi, yaitu magma yang berasal dari bawah laut. Pemanasan dari permukaan air di daerah tropikal mengakibatkan permukaaan air laut memiliki suhu kira-kira 27 - 30oC. Bilamana air permukaan yang hangat ini dipakai dalam kombinasi dengan air yang lebih dingin (5 - 7oC) pada kedalaman 500 - 600 meter, maka suatu sumber energi panas yang relatif besar akan tersedia.

Jumat, 22 Juni 2012

CERITA LAMARAN

Mereka, lelaki dan perempuan yang begitu berkomitmen dengan agamanya. Melalui ta’aruf yang singkat dan hikmat, mereka memutuskan untuk melanjutkannya menuju khitbah. Sang lelaki, sendiri, harus maju menghadapi lelaki lain: ayah sang perempuan. Dan ini, tantangan yang sesungguhnya. Ia telah melewati deru pertempuran semasa aktivitasnya di kampus, tetapi pertempuran yang sekarang amatlah berbeda. Sang perempuan, tentu saja siap membantunya. Memuluskan langkah mereka menggenapkan agamanya. Maka, di suatu pagi, di sebuah rumah, di sebuah ruang tamu, seorang lelaki muda menghadapi seorang lelaki setengah baya, untuk ‘merebut’ sang perempuan muda, dari sisinya.

Selasa, 19 Juni 2012

Sego Gandul a.k.a Nasi Gandul


Banyak orang akan salah tangkap jika mendengan nama masakan khas ini. Bagi orang yang belum pernah melihat dan mencicipinya, saat pertama mendengar nama nasi gandul akan mengira bahwa nasi gandul merupakan jenis masakan yang bahan dasarnya gandul(papaya). Ternyata salah besar dari bahan dasar hingga bumbunya bahkan tidak ada unsure papaya sedikitpun. Lho kok gitu ?

Jumat, 15 Juni 2012

Hayatilah Sejenak

Kalau mau merenungkannya.........
Lucu ya, uang Rp 20,000-an kelihatan begitu besar bila dibawa ke kotak amal mesjid, tapi begitu kecil bila kita bawa ke supermarket.

Kamis, 31 Mei 2012

ASAL SANDAL

Pada jaman dahulu, terdapatlah sebuah kerajaan yang luas. Kerajaan ini terdiri dari bermacam macan kontur topografi. Ada gunung dan perbukitan adapula pantai dan laut. Kerajaan tersebut dipimpin oleh seorang raja yang cukup bijaksana. Dia tidak pernah marah jikalau pajak dari suatu daerah terlambat datang. Suatu saat pajak datang sangat terlambat dari suatu daerah didekat gunung. Karena memahami bahwa medan yang ada sulit dan jauhnya dari kerajaan maka sang raja memakluminya. Hal tersebut terus berlangsung hingga pajak dari berbagai daerah sering datang terlambat.

Sabtu, 19 Mei 2012

Si Biru, Raja Baru Benua Biru

Penantian lama sang Roman terjawab sudah. Dini hari tadi club yang dibelinya sejak 2003 ini berhasil menambahkan piala liga champion ke koleksi mereka. Tak ragu menggelontorkan dana besar untuk membeli pemain plus dengan gaji tingginya menegaskan betapa berharapnya Roman Abramovicakan kejayaan klubnya tersebut. Terhitung 7 pelatih yang telah ia pecat dari kursi kepemimpinan sebelum kontrak berakhir.
Perjuangan Chelsea menuju juara liga Champion tidak bisa dikatakan mudah. Menghadapi hadangan Barcelono di semi final adalah pekerjaan besar. Menang 1-0 di Stamford Bridge dilanjutkan menahan imbang 2-2 Barcelona  di Nou Camp dengan 10 pemain merupakan perjuanagan yang luar biasa.

Sabtu, 12 Mei 2012

Proses Penuangan Logam Cair bag 2


4.         Inspeksi (Pemeriksaan Produk Coran)
Inspeksi atau pemeriksaan produk coran adalah pemeriksaan terhadap produk coran untuk mengetahui ada tidaknya cacat pada produk coran tersebut. Karena potensi terjadinya cacat pada coran cukup tinggi, maka inspeksi terhadap produk  coran perlu dilakukan.

Rabu, 09 Mei 2012

Proses Penuangan Logam Cair bag 1


  1. Mengenal Proses Pengecoran Logam
Pengecoran adalah membuat komponen dengan cara menuangkan bahan yang dicairkan ke dalam cetakan. Bahan disini dapat berupa metal maupun non-metal. Untuk mencairkan bahan diperlukan furnace (dapur kupola). Furnace adalah sebuah dapur atau tempat yang dilengkapi dengan heater (pemanas). Bahan padat dicairkan sampai suhu titik cair dan dapat ditambahkan campuran bahan seperti chrom, silikon, titanium, aluminium dan lain-lain supaya bahan menjadi lebih baik. Bahan yang sudah cair dapat dituangkan ke dalam cetakan. Ada 4 faktor yang berpengaruh atau merupakan cirri dari proses pengecoran, yaitu :

Jumat, 20 April 2012

Yang ALLAH suka pada Hambanya


Allah sangat suka 
apabila seseorang membuat dosa ia menyesal 
dan memohon ampun 
Kemudian dosa-dosa itu tak pernah dilupakan 
seumur hidupnya 
Dia rasa tersiksa dengan dosa-dosa yang telah berlaku 
Adakalanya mengenangkan dosa 
air matanya menitis berguguran 

Senin, 16 April 2012

How the brain uses nutrients

The brain uses carbohydrates for energy and omega-3 fatty acids for forming its cell structure. B vitamins plays an essential role in brain function. In combination with folic acid, vitamins B6 and vitamin B12 help manufacture and release chemicals in the brain known as neurotransmitters. The nervous system relies on neurotransmitters to communicate messages within the brain, such as those that regulate mood, hunger, and sleep. In addition, foods rich in antioxidant nutrients, such as vitamin C and vitamin E and beta-carotene, help protect brain cells from free-radical damage caused by environmental pollution. Protection against free radicals is important to protecting the brain well into the golden years.

Senin, 09 April 2012

Rider Moto GP liburan di Indonesia

Musim balap Moto Gp 2012-2013 baru saja dimulai, sekitar dini hari tadi waktu Indonesia race pertama digelar di Qatar. Deru motor dan keseruannya saja masih panas membara. namun dibalik itu semua tau nggak kalo rider Moto Gp banyak yang liburan ke Indonesia saat liburan kemari. Memang sich kabar tersebut nggak beredar, namun foto fotonya ada loch, check this out

Selasa, 03 April 2012

THE RAID : 3 DARI 5 BINTANG


Dunia layar emas Indonesia kembali digemparkan dengan rilisnya film baru. The Raid, judul film ini laris manis sejak pertengahan Maret 2012. Movie yang bertema Action ini menceritakan tentang penggrebekan sekelompok pasukan elit, katakanlah polisi disebuah apartemen sederhana. Disini dikisahkan bahwa bos dari apartemen ini merupakan buronan kelas kakap,dan sebelumnya tetah dilakukan beberapa kali penggrebekan di apartemen tersebut namun gagal dikisahkan bahwa penghuni apartemannya juga banyak yang penjahat. Sistem keamanan yang ketat dan kamera dimana mana mempersulit penggrebekan tersebut. Menonton film ini mengingatkan saya pada film SWAT walaupun cerita yang dibawakan bener benar berbeda jauh. 

Jumat, 30 Maret 2012

N5M : Dari Best Seller Hingga Layar Lebar


Buku novel Negeri 5 Menara tentunya sudah tidak asing lagi ditelinga masyarakat Indonesia, khususnya bagi penggemar novel. Buku pertama dari trilogi karya A Fuadi ini telah menyedot banyak perhatian dari para pembacanya. Buku yang telah diterbitkan sejak Juli 2009 ini telah meraih Best Seller Nasional dan berbagai penghargaan. Pujian pun membanjir dari berbagai pihak, trilogi Negeri 5 Menara juga disebut sebut sebagai salah satu buku yang sangat inspiratif, banyak yang mengatakan trilogy ini sejajar dengan tetralogi karya Andrea Hirata. 

Senin, 19 Maret 2012

Inspiratif Kamen Rider


Pada kesempatan kali ini akan dibahas mengenai Kamen Rider series yang paling menjadi rujukan kamen rider series lainnya. Tentu saja seperti posting sebelumnya, penilaian ini pun hanya berkutat pada Kemen Rider era Heisei saja karena rasanya kurang fair juga menilik Kamen Rider era Showa juga, karena ya memang pengetahuan dan informasi yang saya terima selama ini hanya menganai Kamen Rider era Heisei saja. Baik langsung saja kita tilik manasajakah Kemen Rider yang paling banyak dicopy oleh Kamen Rider lain.

Kamen Rider Ryuki


Rabu, 14 Maret 2012

Emak Story

sebuah tulisan yang mungkin tidak asing lagi dan sering kali kita baca, namun tetap saja selalu membuat hati terenyuh dan selalu membuat kita pasa bunda dengan segala kasih sayang dan jasa jasanya

8 Kebohongan Ibu

Cerita bermula ketika aku masih kecil, aku terlahir sebagai seorang anak laki-laki di sebuah keluarga yang miskin. Bahkan untuk makan saja, seringkali kekurangan. Ketika makan, ibu sering memberikan bahagian nasinya untukku. Sambil memindahkan nasi ke mangkukku, ibu berkata :
"Makanlah nak, aku tidak lapar" ----------
KEBOHONGAN IBU YANG PERTAMA

Sabtu, 25 Februari 2012

Merindu Megono


Hawa dingin gerimis mengiringiku merasakan nikmatnya hembusan udara pagi hari itu. Ya bulan bulan sekarang memang lagi sering seringnya terjadi hujan, walau siklus cuaca belakangan ini kurang dapat diprediksikan. Mungking karena dampak pemanasan global yang kian tak terkendali. Tertindih selimut(tidur) setelah subuh memang ngak baik namun ya gimana lagi nyatanya memang susah menjaga mata tetap benderang setelah subuh. Dingin segar udara pagi datambah lagi gerimis yang ada menambah godaan untuk berlama lama ditempat tidur makin meningkat. Namun permintaan perut seolah mendesakku tuk bangun dan cari cemilan atau makanan berat. Namun kemana harus mencari disaat pagi berhias gerimis ini.

Senin, 13 Februari 2012

AYAH, ANAK DAN BURUNG GAGAK


Pada suatu petang seorang tua bersama anak mudanya yang baru menamatkan pendidikan tinggi duduk berbincang-bincang di halaman sambil memperhatikan suasana di sekitar mereka. Tiba-tiba seekor burung gagak hinggap di ranting pokok berhampiran. Si ayah lalu menuding jari ke arah gagak sambil bertanya,
Nak, apakah benda itu?”
Burung gagak”, jawab si anak.
Si ayah mengangguk-angguk, namun sejurus kemudian sekali lagi mengulangi pertanyaan yang sama. Si anak menyangka ayahnya kurang mendengar jawabannya tadi, lalu menjawab dengan sedikit kuat,
Itu burung gagak, Ayah!”

KTP Elektrik


“Galih ono undangan pembuatan KTP ELEKTRIK soko kelurahan, jum’at 10 Februari jam 8. Kowe bali Pati ora?”
Begitulah sms dari ayunda yang mengabarkan tentang undangan untuk foto KTP elektrik. Yah pemerintah memang baru baru ini menerapkan kebijakan tentang penggantian KTP regular ke KTP elektrik. “Akhirnya sampai di Pati juga, wach harus pulang niech” begitu yang terlintas di pikiranku waktu itu. Selain untuk mengobati rasa penasaran menganai apa sich KTP elektrik itu juga agar dapat gratis, soalnya kalo ngurusnya besok bosek ntar mbayar lagi hehehe.

Sabtu, 04 Februari 2012

Jenis Sistem Produksi Serta Tanggapannya Terhadap Konsument


TUGAS 1 MANAJEMEN PRODUKSI DAN OPRASI




Disusun oleh : 
                               NAMA : GALIH GANESWARA
                               NIM : 102 03 2004


Jumat, 03 Februari 2012

POINT MINUS KAMEN RIDER SERIES


Bila sebelumnya telah dibahas Kamen Rider terbaik versi heisei(tahun 2000 keatas) maka untuk mengkomplitinya seharusnya ada juga pembahasan mengenai urutan Kamen Rider terburuk. Namun setelah lama dipikirkan ternyata susah banget untuk mengangkat tema tersebut. Alasan terbesarnya mungkin karena serial Kamen Rider dakatakan keren semua, lha wong idolaku dari kecil kok. Namun tetap saja jika diambil beberapa point negatifnya saja, tanpa melihat keseluruhan tentunya ada beberapa titik yang bisa diamati dan dibahas. Berikut adalah beberapa titik yang mustinya dikoreksi dari Kamen Rider series. Dan tentunya masih seperti dahulu, hanya menilik era heisei saja.

Rabu, 25 Januari 2012

Teknik Pembentukan, Kerja Tempa


KERJA TEMPA
Kerja tempa adalah suatu proses pengerjaan logam yang paling tua. Prosesnya terdiri dari atas pemukulan atau penekanan logam menjadi bentuk yang dikehendaki. Hal ini dapat dikerjakan baik dalam keadaan panas maupun dingin, tetapi istilah “tempa” umumnya menggunakan panas. Jadi yang dimaksud menempa adalah suatu proses pengerjaan logam dalam keadaan panas dengan cara memukul dengan palu diatas landasan.

Kamis, 19 Januari 2012

ALLAH terheran heran


Allah merasa heran kepada


  1. Orang yang yakin akan pasti datangnya maut tetapi ia masih membanggakan dirinya

Minggu, 15 Januari 2012

My Graduation Part One

        Wisuda atau kelulusan merupakan salah satu moment yang ditunggu tunggu dalam hidup. Bagaimana tikak ini merupakan pembuktian keberhasilan perjuangan yang telah bertahun tahun. Ya bisa dikatakan selebrasinya lah. Momori wisuda akan menjadi kenangan yang berharga, walaupun telah diwisuda berkali kali namun tiap wisudaan akan menghasilkan moment dan kenangan yang berbeda dan tak terlupakan. Memori wisuda pertamaku (30 November 2010) di JEC itu pun terasa hangat dalam kenanganku.

Selasa, 10 Januari 2012

Don't Cry


Untuk Yang Sedang Bersedih
Beramalah karena Allah, agar peluhmu tak sia-sia. Jangan kau hentikan amalmu karena banjir airmata kecewa yang menghadang jalanmu. Sesungguhnya Allah tak pernah luput hitungannya. Ia akan meninggikan setiap hamba yang jatuh bangun menyempurnakan pengabdian padaNya.